Ambil Jurusan Hotel Management, Apa Iya Cuma Kerja di Hotel?
Gambar header Vista Education Top Left Gambar header Vista Education Top Right
Icon Whatsapp Vista Education

Ambil Jurusan Hotel Management, Apa Iya Cuma Kerja di Hotel?

Ambil Jurusan Hotel Management, Apa Iya Cuma Kerja di Hotel?

Banyak yang bilang lulusan jurusan hotem management cuma berpeluang kerja di area hotel. Masa iya sih? Yuk simak fakta menariknya

Siapa nih yang tertarik mengambil jurusan perhotelan ? beruntung banget buat kalian yang tertarik masuk perhotelan terutama hotel management. Kira-kira kalian penasaran gak sih belajar hotel management prospek kerjanya gimana? Apa bener hanya di hotel saja? Kali ini kita bakalan bahas bareng-bareng Belajar Hotel Management Cuma Bisa Kerja di Hotel?. Simak di bawah ini ya

Tentang Jurusan Hotel Management

Hotel Management atau dalam Bahasa Indonesia akrab disapa manajeman perhotelan merupakan rencana belajar yang menerapkan dan mengembangkan pengetahuan, keterampilan dan ilmu perhotelan khususnya dalam perencanaan, memproduksi, dan pengawasan pengelolaan jasa penginapan atau akomodasi. Di sini, kamu juga akan dibekali dengan keahlian manajerial atau mengatur dan kegiatan operasional hotel, kemampuan berbahasa asing dan kemampuan mengelola bisnis perhotelan. Prodi ini tersedia dalam jenjang D3, D4, hingga S1. Serunya lagi, di prodi ini kamu tidak cuma belajar tentang operasional hotel mulai dari front office, laundry, hingga house keeping saja, tapi kamu juga akan belajar tentang manajemen tata boga dan tata hiding, pembuatan pastry, dan lainnya.

Kampus Dengan Jurusan Hotel Management

Nah,jika menurut kalian memiliki basic di perhotelan dan ingin mengenyam pendidikan formal untuk mempelajarinya kita bakalan kasih rekomendasi kampus di luar negeri yang memiliki jurusan tersebut. Kampus mana aja? Ini dia listnya

  •  Blue Mountains International Hotel Management School - Australia
  • International College of Management Sydney - Australia
  • Virginia Tech - USA
  • Michigan State University - USA
  • Les Roches International School of Hotel Management – Swiss
  • Glion Institute – Swiss
  • Cornell University – USA

Prospek Kerja Jurusan Hotel Management

Lulusan Manajemen Perhotelan bisa bekerja di industri perhotelan sebagai General Manager, HRD, Head Chef, Financial manager, Project manager, dan masih banyak lagi posisi lainnya.

Namun, bukan berarti kalian tidak bisa bekerja di lur lingkungan hotel ya. Tentu sangat bisa di antaranya:

1.    Wirausaha di bidang restoran

2.    Chef

3.    Food an Baverage manager

4.    Bartender

5.    Barista

Nah, gimana nih? Luas bukan prospek kerjanya, kalian juga bisa membangun bisnis loh! So, jangan khawatir lulusan manajemen perhotelan bisa banget kerja di luar hotel ya.

Jadi kesimpulannya, Belajar Hotel Management kerjanya gak Cuma di hotel ya. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share informasi ini ke temen kalian, atau jika kalian masih ragu bisa banget konsultasi ke vista education terdekat yuk. Cek alamatnya di sini

 

Konsultasi Gratis
Isi form untuk memulai konsultasi gratis !