Mengenal Jurusan-Jurusan Paling Menjanjikan dalam STEM 
Gambar header Vista Education Top Left Gambar header Vista Education Top Right
Icon Whatsapp Vista Education

Mengenal Jurusan-Jurusan Paling Menjanjikan dalam STEM 

Mengenal Jurusan-Jurusan Paling Menjanjikan dalam STEM 

Tahukah kamu? Berdasarkan U.S. Department of Commerce , profesi STEM tumbuh sekitar 17%. Angka yang cukup tinggi dibandingkan dengan bidang lain yang hanya sekitar 9.8%.  STEM telah berkontribusi dalam kemajuan fasilitas dan penemuan-penemuan penting. Barang pasti, STEM sangat berpengaruh dalam dunia kerja sekarang dan di masa depan.

Kuliah ke luar negeri, cara kuliah ke luar negeri, cara mudah kuliah ke luar negeri, konsultan pendidikan terdekat, konsultan pendidikan di jakarta, konsultan pendidikan di surabaya, konsultan pendidikan di Indonesia

 

Apa itu STEM ?

STEM adalah kependekan dari Science, Technology, Engineering dan Mathematics. Science berhubungan dengan apapun yang ada di bumi. Technology menjadi hal yang selalu di explor dan mempermudah gaya hidup. Engineering merupakan teknik aplikasi. Matematika, meskipun sering menjadi momok pelajaran, nyatanya hampir semua hal di dunia ini  membutuhkan ilmu matematika. 4 katagori Jurusan yang tergabung dalam STEM juga kian favorit berkat banyaknya praktikum yang pasti dilakoni mahasiswa. Wajar, bidang yang bisa hands – on langsung lebih disukai dari pada sekedar mendengarkan dosen menyampaikan teori.

Mengapa harus ambil salah satu dari jurusan STEM?

Abad ke 21 adalah era dimana kemajuan di berbagai bidang sedang terjadi. Khususnya di area technology, informasi, transportasi, facility dan lain-lain. Perkembangan besar-besaran ini tentu saja berimbas pada kesiapan alam dan sumber daya. Dimana kita sedang dihadapkan pada tantangan untuk tetap menjaga stabilitas alam selama masa ini berlangsung. So, orang-orang ahli dalam 4 jurusan ini lagi hits-hits nya dan bener-bener dicari.

“Setiap bisnis harus berkembang sesuai dengan perubahan zaman dan technology yang ada. Itu mengapa lulusan STEM adalah kunci utama “

Jurusan apa saja yang masuk dalam katagori STEM ?

Science

-          Biology

-          Biotechnology

-          Life Sciences

-          Food Science

-          Animal Science

-          Agronomy and Crop Science

-          Horticultural Science

-          Plant Science

-          Environmental Studies

-          Forest Sciences

-          Urban

-          Foresty
dll

 

Technology

-          Computer and Information Science

-          Computer Programming

-          Information Technology

-          Data Processing

-          Computer Graphics

-          Animation

-          Network and System Administration

-          Web/Multimedia Management and Webmaster

Dll

Engineering

-          Aerospace Engineering

-          Architectural Engineering

-          Chemical Engineering

-          Civil Engineering

-          Engineering Mechanics

-          Mining and Mineral Engineering

-          Petroleum Engineering

-          Industrial Engineering

Dll

  1. Mathematics

-          Mathematics

-          Applied Mathematics

-          Computational Mathematics

-          Statistics

Dll

 

 

Konsultasi Gratis
Isi form untuk memulai konsultasi gratis !